Pages

Sunday, December 9, 2007

iNSPirasi

apakah anda bingung mencari inspirasi?

well saya sering begitu,
tapi inspirasi bisa datang kapan saja, bahkan ketika tidak diundang. Allah menciptakan otak kita tidak pernah berhenti bekerja. otak hanya berhenti ketika yang punya tak sadarkan diri, alias koma, atau tak bergerak.
dan begitulah, inspirasi akan datang seiring langkah kita, gerak kita dan aktifitas kita. baik itu pikiran, kata maupun langkah. dengan demikian akan banyak sekali input yang akan kita dapatkan. orang-orang kreatif tidak pernah kehabisan karya, karena mereka punya banyak sekali input.

imajinasi, itu salah satu input penting, lebih penting dari ilmu pengetahuan kata einstein..

perhatikan apa yang kau pikirkan
ia akan menjadi kata-katamu

perhatikan apa yang kau katakan
ia akan menjadi prilakumu

perhatikan apa yang kau lakukan
ia akan menjadi kebiasaanmu

perhatikan kebiasaanmu
ia akan menjadi karaktermu

perhatikan apa yang kau lihat, dengar, dan rasakan
ia akan menjadi sumber pemikiranmu

regards,
Lesly

2 comments:

amircool said...

apakah inspirasi datang ketika tidak di undang? hmm...rasanya tidak sepakat. Inspirasi datang karena kita pernah setidaknya memikirkannya (solusi misalny), pas jalan-jalan eh... ketemu deh solusinya :p. Udah ah...selamat datang di dunia blogging, anda akan menemukan kehidupan berbeda di dunia maya....

Lesly Septikasari said...

sip. sip.
nuhun mir, thx for ur guidance